Tugas Akhir/Proyek Akhir
TINJAUAN RENCANA ANGGARAN BIAYA PEMBANGUNAN MASJID DAYAH GAMPONG TUMPOK TEUNGOH KOTA LHOKSEUMAWE
Masjid Dayah Gampong Tumpok Teungoh berlokasi di Kecamatan Banda Sakti
Kota Lhokseumawe. Sebelum proyek dilaksanakan, perlu direncanakan biaya yang
diperlukan untuk pelaksanaan proyek tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk
menghitung anggaran biaya pada pekerjaan Pembangunan Masjid Dayah Gampong
Tumpok Teungoh Kecamatan Banda Sakti Kota Lhokseumawe. Penulis
menghitung anggaran biaya dengan menggunakan Analisa Harga Satuan Pekerjaan
(AHSP) tahun 2016. Hasil perhitungan yang dilakukan oleh penulis untuk proyek
pembangunan Masjid Dayah Gampong Tumpok Teungoh berlokasi di Kecamatan
Banda Sakti Kota Lhokseumawe. Berjumlah Rp. 1.081.319.723 (Satu Milyar
Delapan Puluh Satu Juta Tiga Ratus Sembilan Belas Juta Tujuh Ratus Dua Puluh
Tiga Rupiah).
Kata Kunci : Anggaran Biaya, AHSP 2016
Tidak tersedia versi lain